
TAHUKAH KAMU ??? SURAT SUARA SAH
#TemanPemilih
Tahukah Kamu ???
Surat suara tetap dianggap sah jika coblosan masih dalam satu kotak kandidat/partai. Jika di luar itu atau lebih dari satu kotak, suara dianggap tidak sah.
#KPUMelayani
Bagikan:
Dilihat 18 Kali.