
HOAX vs FAKTA - Surat Suara Tercoblos
#TemanPemilih
Ayo Cek Informasi HOAX atau FAKTA berikut ini
Hoax : Surat Suara Tercoblos = Tidak Sah
Faktanya, surat suara tetap sah jika dicoblos pada satu kolom pasangan calon atau partai. Hanya jika dicoblos di lebih dari satu kolom, surat suara jadi tidak sah.
#kpumelayani
Bagikan:
Dilihat 45 Kali.